Faedah / Manfaat Dari Perjalanan Pariwisata / Tour

-     Membangkitkan sifat petualangan namun tetap untuk bersenang - senang
-     Bersifat romantis, menuruti emosi keindahan
-   Penuh kemisterian, mencari hal-hal yang unik/menarik untuk pemenuhan keinginan pribadi dan menyenangkan
-
normal;">     Berziarah keagamaan (wisata Pilgrim), santai, khusuk dan menyenangkan
-     Mengunjungi tempat-tempat yang unik dan dapat menimbulkan kesan indah dan menyenangkan hati.

Perjalanan wisata memiliki ciri-ciri khusus yang memperlihatkan kegiatankegiatan wisatanya. Pelaku perjalanan wisata ini biasa disebut Wisatawan (tourist)

Tempat wisata pilgrim di Kediri kaki gunung Wilis (Nasrani)

Tempat wisata pilgrim Patilasan tempat Prabu Siliwa ngi-bertapaKuningan/CirebonSumber: UJP-P4TKBP.

0 Response to "Faedah / Manfaat Dari Perjalanan Pariwisata / Tour"

Posting Komentar